hipertensi esensial adalah peningkatan tekanan darah pada anak lebih dari 95 persentil dibanding anak seusianya yang terjadi tanpa diketahui penyebabnya.
Conduct disorder atau gangguan kepribadian antisosial pada anak adalah sekelompok masalah perilaku dan emosional yang dimulai pada masa kanak-kanak atau remaja